Pemanas air dengan solar panel memang menjadi primadona, tetapi tidak semua lokasi memungkinkan untuk dipasang solar panel, salah satunya adalah apartemen. Electric Water Heater menjadi solusi terbaik yang menjawab kebutuhan air panas untuk penghuni apartemen dan tempat yang tidak memungkinkan untuk dipasang “Solar Water Heater”.
Sejak tahun 1953, Solahart Australia telah memproduksi sistem air panas menggunakan teknologi matahari dengan komitmen terus meningkatkan mutu produknya.
Sekarang, Solahart dengan bangga mengumumkan produk barunya, yaitu Solahart Elektrik, tersedia kapasitas dalam berbagai ukuran sesuai dengan kebutuhan, 25 liter, 55 liter dan 100 liter.
Fitur Solahart Electric
Tangki dilapisi enamel eksklusif, yang dipanaskan pada suhu 870 Celcius hingga hasil yang didapatkan halus, kuat, seperti lapisan kaca yang menahan korosi ke silinder baja.
Perlindungan dari Anoda sebagai tumbal tangki.
Dilengkapi dengan ELCB, serta Safety Valve (Katup pengaman terhadap tekanan dan suhu dengan sensor ada didalam tangki membuat tangki Solahart terjamin keamanannya.)
Untuk menghindari terjadinya pengurangan panas air didalam tangki, tangki diisolasi dengan Polyurethane Foam setebal 5 cm sehingga dapat menyimpan panas lebih lama.
SOLAHART 86H-25P | |
---|---|
Kapasitas | 25 liter |
Preset Temperature | 60°C |
Heating Element Input | 350 W |
Empty Tank Weight | 17 kg |
Operation Tank Weight | 42 kg |
Info Lengkap Klik di Sini
SOLAHART 86H-55P | |
---|---|
Kapasitas | 55 liter |
Preset Temperature | 60°C |
Heating Element Input | 500 W |
Empty Tank Weight | 25 kg |
Operation Tank Weight | 80 kg |
Info Lengkap Klik di Sini
SOLAHART 86H-100P | |
---|---|
Kapasitas | 100 liter |
Preset Temperature | 60°C |
Heating Element Input | 1000 W |
Empty Tank Weight | 36 kg |
Operation Tank Weight | 136 kg |
Info Lengkap Klik di Sini
Jalan Aipda KS Tubun No. 19B, Slipi Jakarta Pusat, 10260
Telepon : (021) 5365 0265
Fax : (021) 5365 0187
Ruko Paramount Blitz A22, Jalan Raya Kelapa Dua Gading Serpong, Tangerang
Telepon : (021) 5471 726
Fax : (021) 5471 726
Ruko Gyan Plaza No. B34, Jalan Terusan Pasir Koja 245/193A, Bandung
Telepon : (022) 604 6654
Fax : (022) 604 6654
Jalan Raya Menganti No. 88B, Surabaya Barat
Telepon : 0812 1288 002
Jalan Gatot Subroto Timur No. 88B, Bali
Telepon : (0361) 238 750
Fax : (0361) 238 750
Jalan Marsma Iswahyudi No. 5, Balikpapan 76114
Telepon : 0812 1288 002